Guardian of Twilight

Akseswarganet  Guardian of Twilight

Assassin’s Creed Shadows menjadi salah satu game yang paling ditunggu-tunggu oleh para penggemar.

Game baru Ubisoft ini menjadi salah satu seri paling dinanti peluncurannya tahun ini.

Sebagai seri terbaru dari waralaba Assassin’s Creed buatan Ubisoft ini menjanjikan dunia open-world luas dan grafis memukau.

Namun, sebelum memasuki dunia Assassin’s Creed Shadows, pastikan PC kamu memiliki spesifikasi yang cukup untuk menjalankannya dengan lancar.

Berikut adalah persyaratan minimum dan rekomendasi spesifikasi Assassin’s Creed Shadows agar kamu bisa menikmati game ini tanpa lag!

Assassin’s Creed Shadows hadir dengan dunia open-world luas dan detail visual yang memukau.

Namun, game ini juga membutuhkan hardware cukup kuat untuk memberikan pengalaman bermain yang optimal.

Jika PC kamu tidak memenuhi spesifikasi rekomendasi, kamu masih bisa memainkan game ini dengan menyesuaikan pengaturan grafis.

Namun, untuk mendapatkan pengalaman maksimal, mempertimbangkan upgrade CPU, GPU, atau RAM bisa menjadi investasi tepat.

Jadwal rilis game Assassin’s Creed Shadows dipastikan kembali mengalami penundaan.

Informasi itu diungkapkan langsung oleh Ubisoft melalui akun media sosialnya.

Ini merupakan kali kedua penundaan rilisnya seri terbaru dari franchise Assassin’s Creed tersebut. Saat pertama kali diumumkan, game ini direncanakan rilis pertengahan 2024, sebelum akhirnya digeser ke 2025.

Adapun alasan penundaan ini masih sama seperti sebelumnya. Pengembang menyatakan mereka butuh waktu tambahan untuk menyempurnakan game tersebut.

Guardian of Twilight

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *